Postingan populer dari blog ini
Kelebihan dan Kekurangan Blogger dan Wordpress
Blogger.com Kelebihan : 1. Terintegrasi dengan Google Account. Jika anda memiliki account di gmail atau Google reader, otomatis anda sudah memiliki account blogger.com 2. Proses Sign Up yang mudah. 3. Bisa memasang script AdSense. 4. Panel Kontrol yang sangat sederhana dan mudah dimengerti. 5. Tersedia navigasi dalam bahasa Indonesia. 6. File CSSnya dapat diedit. 7. Navigasi admin sederhana, dan mudah dimengerti : posting, Pengaturan, Tata Letak 8. Ada widget untuk polling 9. Bisa memiliki banyak blog dalam satu account Kekurangan : 1. Tampilan dashboard terlalu sederhana. kurang fancy 2. Pilihan template bawaan terlalu sedikit, sehingga banyak blog dengan tampilan sejenis. Hey, siapa yang suka menjadi generik? 3. Jika pengunjung hendak memberikan komentar, pengunjung perlu membuka halaman baru. Ini cukup menjengkelkan. 4. Tidak bia melihat statistik pengunjung. jumlah pengunjung, search term yang mereka pakai, dari mana mereka berasal, dan berbagai statistik lain. ( kecuali a...
pengembangan media pembelajaran
2.1 Pentingnya Pengembangan Media Pembelajaran[1] Banyak guru yang kurang menaruh perhatian terhadap media pembelajaran ketika mengajar di hadapan siswanya. Mereka hanya mengandalkan ucapan dirinya seperti mereka diajar oleh gurunya pada waktu sekolah zaman dahulu. Menurutnya, kalau topik pelajaran atau KD sudah disampaikan dengan lisan, siswa berarti sudah mengerti. Padahal, justru dengan lisan saja siswa akan cepat lupa sehingga tidak terdapat informasi yang melekat dalam memorinya. Belajar dengan menggunakaan media justru akan lebih mempermudah siswa untuk menangkap konsep yang ditambatkan ke dalam memorinya. Peran media dalam proses belajar mengajar sangatlah penting untuk menunjang tercapainya tujuan pembelajaran. Media pembelajaran yang efektif dapat menumbuhkan sikap ketertarikan siswa terhadap suatu konsep. ”Media pembelajaran yang digunakan dapat mempengaruhi efektivitas pembelajaran” (Brown, dalam Gunawan, 2009:1)...
Komentar
Posting Komentar